BERITA

SAFARI RAMADHAN 1445 H DI PENDOPO KONGAS ARUM KUSUMANING BONGSO

Senin, (18/3/2024), Pemerintah Kabupaten Tulungagung menggelar Safari Ramadhan 1445 H, bertepatan dengan bulan Ramadhan hari ke 7 bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Tulungagung di Pendopo Kongas Arum Kusumaning Bongso, mulai pukul 19.00 WIB. Acara yang dimulai dengan sholat isya berjama’ah ini diikuti oleh Pj. Bupati Tulungagung DR. Ir. Heru Suseno, MT, Jajaran Forkopimda Tulungagung, Ketua MUI Tulungagung KH. Hadi Muhammad Mahfudz, …

Read More »

NGABUBURIDE FORKOPIMDA DALAM RANGKA SURVEI DAN PENGECEKAN JALUR MUDIK LEBARAN TAHUN 2024

Pemerintah Kabupaten Tulungagung bersama Pj. Bupati Tulungagung Dr. Ir. Heru Suseno, M.T. dan Jajaran Forkopimda mengikuti acara Ngabuburide dalam rangka survei dan pengecekan jalur mudik lebaran tahun 2024 yang digelar oleh Polres Tulungagung pada Senin, (18/03/2024), mulai pukul 15.30 WIB. Acara pengecekan jalur dengan mengunakan kendaraan R2 listrik ini diawali dari Mapolres Tulungagung yang bertujuan sebagai salah satu upaya memantau …

Read More »

VIDCON RAKOR PENGENDALIAN INFLASI DAERAH TAHUN 2024 OLEH KEMENDAGRI

Senin, (18/3/2024), bertempat di Pendopo Komgas Arum Kusumaning Bongso, mulai pukul 08.00 WIB. Pemerintah Kabupaten Tulungagung mengikuti vidcon Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Tahun 2024 oleh Kementerian Dalam Negeri RI. Kementerian Dalam Negeri RI (Kemendagri) secara rutin menyelenggarakan Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah yang diikuti oleh seluruh Kepala Daerah beserta Kepala Perangkat Daerah se-Indonesia secara daring melalui zoom meeting, hal …

Read More »

LAUNCHING KALENDER WISATA 2024 DAN PENGUMUMAN PEMENANG SAYEMBARA DESAIN ARSITEKTUR RUMAH/CUNGKUP PRASASTI LAWADAN

Pemerintah Kabupaten Tulungagung melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Tulungagung secara resmi melaunching kalender wisata. Launching tersebut ditandai dengan memainkan ketapel sekaligus Pengumuman Pemenang 1,2,3 ๐’๐š๐ฒ๐ž๐ฆ๐›๐š๐ซ๐š ๐ƒ๐ž๐ฌ๐š๐ข๐ง ๐€๐ซ๐ฌ๐ข๐ญ๐ž๐ค๐ญ๐ฎ๐ซ ๐‘๐ฎ๐ฆ๐š๐ก/๐‚๐ฎ๐ง๐ ๐ค๐ฎ๐ฉ “๐๐ซ๐š๐ฌ๐š๐ฌ๐ญ๐ข ๐‹๐š๐ฐ๐š๐๐š๐ง” yang bertempat di Hall Kresna Narita Hotel Tulungagung, Sabtu (09/03/2024) mulai pukul 19.30 WIB. Dalam kesempatan tersebut Kalender wisata Kabupaten Tulungagung secara resmi dilaunching oleh Pj. Bupati Tulungagung, DR. …

Read More »

TINJAUAN HARGA PASAR MENJELANG BULAN RAMADHAN

Jum’at, (8/3/2024), menjelang bulan ramadhan Pemerintah Kabupaten Tulungagung melaksanakan pemantauan harga pasar untuk stabilitas harga bahan pokok di seluruh wilayah Tulungagung, mulai pukul 09.00 WIB. Adapun pasar yang di tinjau, yakni pasar Ngemplak Tulungagung dan pasar Kliwon Kalangbret Kauman. Pelaksanaan tinjauan harga pasar dipimpin langsung oleh Pj. Bupati Tulungagung Dr. Ir. Heru Suseno, MT, bersama Plt. Kepala Disperindag Drs. Hartono, …

Read More »

TASYAKURAN HUT DEKRANASDA KE 44 DAN BAZAR UMKM

Kamis, (7/3/2024) Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) Tulungagung menggelar tasyakuran ke-44 dan diikuti kegiatan bazar selama 4 hari mulai hari ini tanggal 7 s/d 9 Maret 2024, yang bertempat di Kantor Dewan Kerajinan Nasional Tulungagung mulai pukul 09.00 WIB, dengan mengangkat tema “Tumbuh Bersama , Majukan Warisan Bangsa”. Plt. Ketua Harian Dekranasda Kabupaten Tulungagung Drs. Hartono, AP menuturkan, di hari Dewan …

Read More »

SOSIALISASI ELEKTRONIFIKASI TRANSAKSI PEMERINTAH DAERAH (ETPD)

Selasa, (5/3/2024), bertempat di Ballroom Hotel Lojikka Tulungagung, mulai pukul 09.00 WIB. Pemerintah Kabupaten Tulungagung melalui Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung menyelenggarakan Sosialisasi Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (EPTD). Acara yang dibuka langsung oleh Kepala Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung Lilik Ismiati, SE, Jajaran Kantor Pelayanan Pajak Pratama Tulungagung, Jajaran Kantor Pertanahan Kabupaten Tulungagung, Jajaran Pengurus Cabang Bank Jatim, Kepala Perangkat …

Read More »

SOSIALISASI PEMUDA PELOPOR DAN PEMUDA UTAMA

Senin (4/4/2024), Pemerintah Daerah Kabupaten Tulungagung melalui Dinas Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Tulungagung menyelenggarakan Sosialisasi Pemuda Pelopor Dan Pemuda Utama yang dilaksanakan di Hall Hotel Lojika Tulungagung. Acara ini dihadiri dan diikuti oleh organisasi pemuda se Kabupaten Tulungagung, Penggiat Seni Budaya, mahasiswa dan Duta Wisata Kabupaten Tulungagung serta dilaksanakan mulai pukul 09.00 WIB. Acara ini juga dihadiri oleh Sekretaris …

Read More »

SENAM MASSAL BERSAMA PJ. BUPATI TULUNGAGUNG DENGAN TEMA “AYO BEROLAHRAGA BERSAMA WUJUDKAN TULUNGAGUNG SEHAT DAN BEBAS NARKOBA”

Jumโ€™at, (1/3/2024), bertempat di halaman kantor Bupati Tulungagung digelar Senam bersama Pj. Bupati Tulungagung yang bertajuk โ€œAyo Berolahraga Bersama Wujudkan Tulungagung Sehat dan Bebas Narkobaโ€. Kegiatan ini digelar sebagai salah satu bentuk upaya pemassalan olahraga masyarakat dengan tujuan untuk meningkatkan kegemaran masyarakat untuk berolahraga. Acara ini tidak hanya mencerminkan semangat kebersamaan, tetapi juga menunjukkan komitmen dalam menjaga kesehatan dan kebugaran …

Read More »

RAPAT EVALIASI CAPAIAN REALISASI PENERIMAAN PAD TAHUN 2023

Kamis, (29/02/2024) bertempat di Taman Cakra Surya Desa Bungur Kecamatan Karangrejo pada pukul 09.00 WIB berlangsung Rapat Evaluasi Capaian Realisasi Penerimaan PAD Tahun 2023. Acara ini dibuka oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tulungagung Drs. Tri Hariadi, M.Si. Acara ini dihadiri oleh OPD terkait dan juga segenap OPD penghasil. Berdasarkan penjelasan dari Sekretaris Daerah Kabupaten Tulungagung Drs. Tri Hariadi, M.Si, untuk diketahui …

Read More »
error: Content is protected !!